Pages

information

Sunday, December 9, 2018

project simulation counter up with IC 555 and display 7 segment

tutorial dan cara membuat simulasi proteus Counter UP yang ditampilkan pada 7 segment dengan menggunakan  ic 555
     pada project kali ini, inyong akan membahas bagaimana cara membuat simulasi dengan menggunakan software proteus bagaimana membuat counter up dari nol sampai 9 yang ditampilkan pada sebuah display berupa 7 segment.sebelumnya pasti teman teman sudah paham apa itu counter up? yah, counter up adalah sebuah sistem digital yang dapat menampilkan urutan angka berdasarkan inputan pulsa yang diberikan pada sebuah sistem, dan kali ini inyong akan menggunakan input pulsa berupa ic 555.
     pertama buka software proteus dan rangkai rangkaian seperti pada gambar dibawah ini


keterangan rangkaian dan cara kerjanya sebagai berikut,
pada desain rangkaian tersebut, kita lihat bahwa inyong menggunakan ic 555 sebagai input pulsa, kemudian ditambah beberapa komponen elektronik seperti resisitor dan kapasitor yang berfungsi sebagai penahan dan penyimpan tegangan supaya dalam rangkaian tersebut bisa stabil tegangan dan arus yang diberikan oleh sumber baterai. dalam rangkaian tersebut inyong menggunakan baterai dengan kapasitas 12 volt. kemudian ditambahakan komponen potensio meter yang berguna untuk mengatur kecepatan implus yang akan dihasilkan. dalam rangkaian ini bertujuan untuk mengatur kecepatan pada peralihan atau pergantian angka atau pengaturan kecepatan  counter up nya.
untuk tombol push button dalam rangkaian ini berfungsi sebagai delay atau stop untuk menghentikan counter yang sedang berjalan. untuk penampilnya sendiri disini menggunakan 7 segment common catode. kemudian yang terakhir digunakan ic 4017 yang berguna sebagai penghitung interval yakni merubah salah satu output menjadi logika tinggi secara bergantian dari output 0 sampai ke output 9 sehingga total output ic ini berjumlah 10 buah dengan total pin sebanyak 16. ic 4017 ini dikendalikan oleh clock atau pulsa yang nantinya akan menentukan kecepatan perpindahan output dari ic 4017 itu sendiri. disini pulsa yang nantinya akan mengendalikan ic 4017 adalah ic 555. 

setelah software  proteus dijalankan maka akan dihasilkan sebagai berikut






untuk desain simulasi proteus nya dapat didownload disini
semoga bermanfaat
#meteorstorepurwokerto

No comments:

Post a Comment